TMMD Gentungan Berjalan Dengan Baik Karena Dukungan Warga
KARANGANYAR — Pelaksanaan TMMD Reguler ke-117 Kodim 0727/Karanganyar, program pembangunan sasaran fisik maupun non fisik seluruh pengerjaan dapat berlangsung dengan baik, itu semua tak lepas dari dukungan serta bantuan dari warga masyarakat dan berbagai pihak yang terlibat dalam kegiatan TMMD Reguler ke-117 ini. "Hingga saat ini Satgas TMMD ke-117 Kodim 0727/Karanganyar masih semangat mengerjakan program pembangunan yang ada, bahkan mereka tampak lebih bersemangat demi warga masyarakat des…