Gerak Cepat Anggota Satgas TMMD 117 Gentungan Bantu Plester Dinding RTLH
KARANGANYAR – Pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Gentungan terus dikebut. Pembangunan dalam karya bakti TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-117 Kodim 0727/Karanganyar. Diantara para personel Satgas TMMD Reguler Ke-117 Kodim 0727/Karanganyar, adalah dari beberapa satuan bergabung dengan Satgas TMMD Reguler 117 di Desa Gentungan Kecamatan Mojogedang. Mereka tampak bersemangat mengerjakan plester dinding rumah bapak Wahyudi Desa Gentungan salah satu warga yang ikut rumahn…